Mungkin pada bulan ini keluarga sobat telah merasa menggunakan pemakaian listrik yang begitu besar sehingga perkiraan pembayaran pun juga bakalan naik dan tentunya ingin tahu kira-kira berapa jumlah yang harus dibayar. Nah, untuk yang belum tahu jika hanya sekedar untuk mengetahui
informasi jumlah tagihan listrik bisa dilakukan secara online.
Silahkan buka alamat milik PT PLN ini http://202.162.217.251/info_billing/index.php lalu masukkan nomor ID pelanggan yang berjumlah 12 digit sesuai dengan kartu rekening listrik. Hasilnya akan langsung diketahui.
Cara ini cukup berguna untuk mengendalikan pemakaian listrik, coba kalau sudah ketahuan jumlah yang harus dibayar ternyata besar pasti sobat mikir-mikir lagi untuk memakai listrik supaya tidak boros.
Semoga bermanfaat.
Artikel keren lainnya: